Timnas U-23 Hadapi Dilema
Kamis, 21 April 2011 – 14:41 WIB

Timnas U-23 Hadapi Dilema
JAKARTA - Penyusunan program timnas U-23 semakin ruwet. Ini setelah PSSI memastikan tetap akan mengikuti Piala AFF U-23 pada 18-23 Juli mendatang. Tak hanya berpartisiasi, Indonesia juga akan menjadi tuan rumah. Stadion yang akan digunakan adalah Gelora Jakabaring Palembang. "Versi Satlak Prima pelatih kepala kan maunya Rahmad Darmawan dan Alfred Riedl sebagai direktur teknik. Formasi itu hanya disiapkan untuk SEA Games saja," lanjut Iman.
Persoalannya, saat ini Timnas proyeksi SEA Games 2011 itu berada dibawah naungan Satuan Pelaksana Program Indonesia Emas (Satlak PRIMA). Satlak juga sudah memilih Rahmad Darmawan sebagai pelatih baru mendampingi Alfred Riedl yang kabarnya akan "disisihkan" menjadi direktur teknik.Nah, Piala AFF U-23 nanti bukanlah pekerjaan Satlak Prima yang hanya khusus menyiapkan tim untuk SEA Games.
Baca Juga:
"Kami bingung juga. Di satu pihak timnas U-23 sekarang di bawah Satlak Prima yang khusus disiapkan untuk SEA Games. Sedangkan PSSI juga memastikan kita harus tetap ikut Piala AFF U-23 Juli nanti," kata Iman Arif, deputy bidang teknik Badan Tim Nasional (BTN) kepada Jawa Pos, Rabu (20/4).
Baca Juga:
JAKARTA - Penyusunan program timnas U-23 semakin ruwet. Ini setelah PSSI memastikan tetap akan mengikuti Piala AFF U-23 pada 18-23 Juli mendatang.
BERITA TERKAIT
- Membanggakan, Petarung BFC Dede Dina Rebut Sabuk One Pride Women Strawweight
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Lewandowski akan Mulai dari Bangku Cadangan
- 2 Kehilangan Persebaya Surabaya saat Imbang Kontra Persik Kediri
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Flick Tuntut Pemainnya Kurangi Kesalahan
- Bupati Sumedang Open 2025 untuk Regenerasi Atlet Berprestasi
- 2 Drifter GT Radial Bersinar di Indonesia Drift Series 2025