Tips Dokter Boyke Agar Anu Pria Tidak Bobok di Pagi Hari dan Makin Perkasa

Tips Dokter Boyke Agar Anu Pria Tidak Bobok di Pagi Hari dan Makin Perkasa
Seksolog dr Boyke Dian Nugraha SpOG MARS. Foto tangkapan layar YouTube metrotvnews

Pembuluh darah, lanjutnya, bisa disebabkan karena diabetes, hipertensi. Diabetes karena dia induk penyakit bisa memengaruhi fungsi organ dan produksi hormon berkurang. 

Lantas apa solusinya? Menurut Dokter Boyke yang harus dilakukan terlebih dahulu adalah melancarkan peredaran darah. Caranya bisa secara alami dan menggunakan teknologi.

Metode alami seperti menjaga pola makan yang sehat (tendah karbohidrat tinggi protein, lemak seperlunya), olahraga sehat yaitu 30 menit setiap hari, pola tidur yang sehat, manajemen stres yang baik. Kalau empat hal tersebut tidak bisa maka pakai teknologi laser.

Saat ini, kata Boyke, sudah ada teknologi laser yang khusus untuk darah. Dulu teknologi laser hanya untuk kecantikan wajah biar kinclong, fisioterapi. 

"Saat ini sudah ada laser untuk aliran darah. Kalau aliran darah lancar maka si dia bisa berdiri lagi, pria pun makin perkasa," pungkasnya. (esy/jpnn)

Dokter Boyke memberikan tips agar anu pria tidak bobok di pagi hari, bisa berdiri dan pria makin perkasa


Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News