Titi Sjuman Bangga Promosikan Budaya Batak
Rabu, 08 Februari 2012 – 05:05 WIB

Titi Sjuman Bangga Promosikan Budaya Batak
ARTIS multitalenta ini mengaku penasaran dengan istilah pariban dalam adat Batak. Dia hanya tahu kalau orangtua Batak senang menikahkan anaknya dengan pariban (saudara sepupu perempuan atau anak perempuan dari kakak laki laki ayah). Meskipun berdarah Padang, Sumatera Barat, istri drummer Wong Aksan ini tak asing dengan bahasa yang diucapkan orang Batak. Sebab, keluarganya banyak yang bermukim di Medan, Sumatera Utara.
Rasa ingin tahu Titi Sjuman itu berawal dari film yang dibintanginya berjudul Mursala. Di film besutan sutradara Viva Westy itu, Titi berperan sebagai pariban Anggiat.
Baca Juga:
Sedangkan tokoh utama pria diperankan oleh aktor Rio Dewanto. "Penasaran sama pariban, tunggu saja filmnya beredar," tukas Titi.
Baca Juga:
ARTIS multitalenta ini mengaku penasaran dengan istilah pariban dalam adat Batak. Dia hanya tahu kalau orangtua Batak senang menikahkan anaknya dengan
BERITA TERKAIT
- Jalani Prosesi Siraman, Luna Maya Gunakan Tujuh Sumber Mata Air
- Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier Disiarkan Langsung dari Bali
- Diduga Mengemis di Kota Tua, Pak Tarno Beri Penjelasan
- Alicia Menggugat, Ki Kusumo: Saya Mengikuti Aturan PB PARFI
- Konser Lady Gaga di Brazil Jadi Target Serangan Bom, Waduh
- Thy Art Is Murder Tampil Beringas di Hammersonic The Convention