TKI Didiskon, DPR Berang

TKI Didiskon, DPR Berang
TKI Didiskon, DPR Berang
Poempida menyatakan, pihaknya akan menulis surat ke Kedutaan Besar Republik Indonesia di Malaysia.

"Ini tidak bisa diterima, pelecehan terhadap Indonesia. Nanti saya akan tulis surat ke KBRI Malaysia dan juga ke Kedutaan Malaysia di Indonesia," jelasnya. Poempida mengimbau kepada pihak pemerintah untuk melayangkan tuntutan pada pihak yang memasang iklan tersebut. Selain itu Pemerintah Malaysia pun harus dipertanyakan keseriusannya dalam hal mengatur TKI di Malaysia. (boy/jpnn)

JAKARTA - Anggota Komisi IX DPR, Poempida Hidayatullah berang, mendapat informasi ada iklan yang memeromosikan Tenaga Kerja Indonesia di Malaysia.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News