Tren Terbaru CSR Perusahaan Fintech: Bantuan untuk UMKM Hingga Pelatihan ICT Bagi Siswa

Tren Terbaru CSR Perusahaan Fintech: Bantuan untuk UMKM Hingga Pelatihan ICT Bagi Siswa
Teori Winston Churchill tentang 'Kita hidup dari apa yang kita dapatkan, tetapi kita membuat kehidupan dari apa yang kita berikan' berdampak pada transformasi. Foto: dok octafx

5. OctaFX menyediakan tunjangan dua belas bulan untuk enam mahasiswa dari berbagai jurusan di universitas-universitas di Malaysia.

6. Menyediakan bantuan kemanusiaan untuk keluarga-keluarga yang terkena dampak gempa bumi di Cianjur, Indonesia di mana 58.362 orang terluka dan kehilangan tempat tinggal.

7. OctaFX mendanai proyek Kesehatan, Pendidikan, dan Keamanan (Health, Education and Safety atau HES), yang bertujuan untuk meningkatkan kesehatan, pendidikan, dan keamanan anak-anak di dua belas wilayah pedalaman di Muzzafargarh, Punjab, Pakistan.

8. OctaFX menyediakan pelatihan ICT bagi lima puluh anak muda yang menganggur sebagai bagian dari proyek amal Youth Employability Skills (YES), di Nigeria.

9. Broker ini sedang mensponsori Program Pemberdayaan, yang akan membantu 110 siswa sekolah dasar di Fundación Dr. José María Álvarez I.A.P, di Meksiko.

Tren CSR di industri fintech saat ini akan terus berkembang, sementara para pemangku kepentingan dan karyawan mengharapkan nilai-nilai mereka akan sejalan dengan nilai-nilai perusahaan.

Oleh karena itu, diprediksi makin banyak perusahaan yang mulai berpartisipasi secara aktif dalam proyek-proyek yang menguntungkan masyarakat, kita akan makin mendekati masa depan yang lebih berkelanjutan, berpendidikan, dan sehat di dunia. (jpnn)

Teori Winston Churchill tentang 'Kita hidup dari apa yang kita dapatkan, tetapi kita membuat kehidupan dari apa yang kita berikan' berdampak pada transformasi


Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News