Tuduh Hamas Dalangi Penculikan, Israel Tangkap 80 Warga Palestina
Senin, 16 Juni 2014 – 04:32 WIB

Tuduh Hamas Dalangi Penculikan, Israel Tangkap 80 Warga Palestina
Di tempat terpisah, pemerintah Palestina menolak bertanggung jawab atas hilangnya tiga remaja itu. Sebab, mereka hilang di wilayah kekuasaan Israel, bukan Palestina. Pemerintah Palestina hanya menguasai 38 persen dari Tepi Barat. "Pemerintah Israel tidak bisa menyalahkan Palestina atas masalah keamanan di wilayah yang mereka kontrol," kata Juru Bicara Pemerintah Palestina Ehab Bseiso.
Di sisi lain, pejabat senior Hamas Sami Abu Zuhni menolak tuduhan bahwa Hamas adalah dalang penculikan tersebut. Menurut dia, tuduhan itu konyol dan tidak memiliki bukti. (AFP/AP/Reuters/sha/c14/dos)
HEBRON - Hubungan Israel dan Palestina bisa kembali memanas. Penyebabnya bukan hanya sengketa wilayah yang tidak kunjung selesai. Masalah terbaru
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2 Kapal Wisata Terbalik di China, 3 Orang Tewas & 14 Hilang
- Berulah di Medsos, Donald Trump Pamer Fotonya Berpose ala Paus Vatikan
- Sekjen PBB Tegaskan Serangan Israel Pelanggaran Terhadap Kedaulatan Suriah
- Uni Eropa Mendesak Israel Segera Cabut Blokade & Buka Akses Bantuan ke Gaza
- Dukung Pernyataan Menlu Sugiono, Wakil Ketua MPR: ICJ Harus Hentikan Kejahatan Israel
- Irlandia Desak Israel segera Buka Blokade ke Gaza