Ujian Sesungguhnya untuk Pep
Sabtu, 20 Juli 2013 – 09:49 WIB

Ujian Sesungguhnya untuk Pep
Menurut Kroos, pantang bagi Bayern kalah di laga tersebut. ""Karena ini adalah tes penting bagi kami, jelas kami ingin menang,"" ujar Kroos.
Sebagai catatan, Bayern belum pernah sekali pun menang di turnamen tersebut. Sedangkan Dortmund yang pernah sekali menjuarai turnamen itu pada dua musim lalu ingin kembali mengulangi momen tersebut.
Direktur Olahraga Dortmund Michael Zorc sebagaimana dikutip Kicker menyatakan, timnya sudah siap jika harus menantang tim Bavaria itu sekali lagi. ""Kami sudah tahu bagaimana kekuatan mereka. Jadi saat ini kami mencoba sedikit santai menatap laga itu,"" jelasnya. (ren/c4/ruk)
MOENCHENGLADBACH - Josep ""Pep"" Guardiola mencatatkan rekor sensasional pada masa persiapan di Bayern Muenchen. Dalam enam kali laga pramusim, tidak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pelatih PSG Mendokan Arsenal, tetapi Bukan Sekarang
- Liga Europa: MU Bertekad Depak Athletic Club
- Lamborghini Squadra Corse Beri Memorabilia Spesial kepada Pertamina Lubricants
- Bank Mandiri, PSSI, dan FIFA Resmikan Lapangan Mini Soccer Ramah Anak di Jakarta
- Antisipasi Euforia Bobotoh, Polisi Perketat Pengamanan Laga Persib vs Barito Putera
- Bos Besar Ducati Khawatir Menjelang MotoGP Prancis