Usut Kasus Korupsi, KPK Periksa 4 Legislator Bandung
Senin, 18 Maret 2024 – 15:03 WIB

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengagendakan pemeriksaan terhadap empat legislator Kota Bandung pada Senin (18/3). FOTO: Ilustrasi: arsip JPNN.com/Ricardo
Mereka dinilai terbukti menerima suap dari tiga orang dari pihak swasta yakni Direktur PT Sarana Mitra Adiguna (SMA) Benny, CEO PT Citra Jelajah Informatika Sony Setiadi, dan Manajer PT SMA Andreas Guntoro. (tan/jpnn)
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mengusut kasus dugaan suap di lingkungan Pemkot Bandung.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Bobotoh Diminta Tertib Saat Merayakan Persib Juara Liga 1
- MAKI Dorong KPK Usut Dugaan Korupsi Kredit Macet di BPD Kaltim-Kaltara
- KPK Periksa Project Manager PT Mega Alam Terkait Dugaan Korupsi Fasilitas Kredit di LPEI
- KPK Periksa Direktur PT Waruwu Yulia Lauruc Terkait Kasus Pengadaan Karet di Kementan
- 532 PPPK dan 43 CPNS Resmi Dilantik, Wali Kota Farhan Sampaikan Pesan Khusus
- Pemerintah Sahkan UU Perampasan Aset, KPK Siap Tindak Tegas Koruptor