Via Vallen Membantah Tuduhan Netizen, Simak Penjelasannya
Kamis, 02 Juli 2020 – 06:36 WIB

Via Vallen. Foto: Instagram/viavallen
Menurut pihak berwajib, pelaku pembakar mobil merek Toyota Alphard itu bernama Pije, berusia 40 tahun.
Kepala Kepolisian Resor Kota Sidoarjo Kombes Pol Sumardji mengungkapkan bahwa pelaku membakar mobil Via Vallen karena sakit hati tidak bisa bertemu dengan penyanyi dangdut idolanya tersebut. (mg3/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Mobil Via Vallen dibakar pria berinisial P, penyanyi dangdut itu membantah tuduhan yang dilontarkan netizen.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Begini Kunci Jasindo Mencetak Kinerja Positif dan Perluas Pasar Asuransi
- Nasabah WanaArtha Life Meminta Keadilan dan Berharap Uang Investasi Kembali
- Wujudkan Kepedulian Sosial, Asuransi Jasindo Salurkan Bantuan Sarana Prasarana
- Pentingnya Memiliki Asuransi Syariah dalam Manajemen Risiko & Melindungi Aset Kekayaan
- Indonesia Re Terus Bukukan Pertumbuhan Premi dan Laba
- Sukses Bangun Inovasi, Tugu Insurance Sabet Penghargaan Bergengsi