Video Detik-Detik Polisi & Warga Mengepung Perampok, Tegang, Viral di Medsos
Selasa, 14 Desember 2021 – 07:08 WIB

Sejumlah polisi dan warga saat mengepung perampok di sebuah toko gadai, kawasan Cipedak, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Senin (13/12). Foto: Instagram/jakarta.terkini
"(Pelaku) sementara (diamankan) ke polsek, karena terdekat ke Polsek Jagakarsa," kata Ridwan saat dikonfirmasi. (cr1/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Video polisi dan warga mengepung perampok di sebuah toko gadai, kawasan Cipedak, Jagakarsa, Jakarta Selatan, viral di medsos.
Redaktur : Soetomo
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Wanita Paruh Baya di Palembang
- Prostitusi di Aceh: Mbak ISK Sudah di Kamar, yang Pesan Ternyata Polisi
- Polisi Ungkap Praktik Prostitusi Online di Lhokseumawe, Tangkap 3 Tersangka
- Jonathan Frizzy Jadi Tersangka Vape Isi Obat Keras, Polisi: Dia Sudah Ditangkap
- RUU Polri Dinilai Membuat Polisi Superbody
- Penemuan Mayat Dalam Kamar Kos di Cianjur, Ada Luka yang Bikin Curiga