Waduh, Banyak Banget Bacaleg Daerah ini yang Belum Memenuhi Syarat

Kemudian KPU Kota Jambi juga banyak menemukan penambahan nama di belakang.
"Contohnya nama Deni Rahmat di ijazah, karena nama bapaknya Effendi, maka ditambah di KTP Deni Rahmat Effendi, itu banyak ditemukan penambahan," katanya.
Kedua, banyak yang belum mengirim surat kesehatan.
Ada pula bacaleg yang mengirim surat kesehatan tetapi bukan dari rumah sakit pemerintah.
"Masih ada surat yang bukan dikeluarkan dari rumah sakit pemerintah," katanya.
Ketiga, banyak yang belum mengirim surat pernyataan, atau mengirimkan tetapi tidak bermaterai dan belum dicentang.
Keempat, banyak bacaleg belum mengupload surat keterangan pengadilan dan terakhir belum mengupload dokumen pencantuman gelar.
Selanjutnya, kata dia partai politik diminta melakukan perbaikan administrasi mulai 26 Juni hingga 9 Juli 2023.
Jumlah bakal calon anggota legislatif (Bacaleg) untuk daerah ini yang belum memenuhi syarat banyak banget.
- OSO Minta Anggota DPRD dari Partai Hanura Seluruh Indonesia Berkomitmen Membela Kepentingan Rakyat Daerah
- Febri Sebut Tak Ada Saksi yang Bilang Uang Suap Berasal dari Hasto
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka
- 7 Gugatan Hasil PSU Pilkada Sudah Masuk ke MK, Ini Daftarnya
- BADKO HMI Jatim Dorong Keterlibatan DPRD dalam Uji Publik Calon Direksi BUMD
- Rahmat Saleh Dorong KPU Jamin Pilkada Puncak Jaya tak Lagi Membawa Maut