Wartawan Mingguan Mengaku Nyaris Dibunuh
Minggu, 27 Januari 2013 – 02:46 WIB

Wartawan Mingguan Mengaku Nyaris Dibunuh
Lebih parah lagi, usai melaporkan kasus ini, korban masih juga mendapat intimidasi dan beberapa kali mendapat ancaman. Salah satunya, ketika korban hendak pulang ke rumahnya, dikuntit para pelaku dan diintimidasi. Beruntung korban menyelamatkan diri dengan masuk ke Polsek Naringgul.
Ironisnya, rumah korban yang ada di Cidaun, disatroni orang tidak dikenal sebanyak tiga kali. Kejadian ini memicu indikasi dilakukan para pelaku. Soal ancaman ini, dibenarkan petugas Reskrim Polsek Naringgul Briptu Budi, bahwa korban sempat meminta perlindungan ke Polsek.
"Saya juga memang melihat dan mengetahui persis salah seorang yang ada di dalam mobil adalah pelaku yang melakukan penganiayaan terhadap korban," pungkasnya saat di konfirmasi lewat telepon selulernya.(rp1)
CIANJUR - Salah seorang wartawan Surat Kabar Mingguan (SKM) lokal di Cianjur, Jawa Barat berinisial HF (45) nyaris jadi korban pembunuhan saat meliput
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Semeru Erupsi Lagi dengan Tinggi Letusan 1.000 Meter di Atas Puncak
- Jaksa Tuntut 4 Terdakwa Kurir Sabu-Sabu 40 Kg dengan Hukuman Mati
- Rudy Mas’ud Lantik 1.346 CPNS & PPPK, Ini Pesannya untuk ASN Baru
- Nelayan Terseret Arus Laut di Pesisir Barat Ditemukan Meninggal Dunia
- Polres Banyuasin Buka Layanan Hotline Laporan Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak, Catat Nomornya
- 476 Karyawan Terbaik IWIP Menerima Penghargaan di Momen Hari Buruh