Waspadai Perubahan Sikap Fraksi Demokrat
Rabu, 25 November 2009 – 16:09 WIB

Waspadai Perubahan Sikap Fraksi Demokrat
Dijelaskan Misbakhun, ada satu hal yang mestinya dipahami secara positif oleh FPD, yakni bahwa angket ini bukan bertujuan untuk mencari siapa yang salah dan siapa yang benar. "Angket ini hanya bertujuan untuk mengungkap seterang-terangnya skandal Bank Century kepada masyarakat. Jadi, partai penguasa tidak usah menaruh kecurigaan terhadap angket ini," tuturnya pula.
Baca Juga:
Pemahaman ini menurut Misbakhun lagi, tidak saja harus dipahami oleh FPD. Partai-partai lainnya yang selama ini terindikasi menjadikan angket sebagai komoditi politik, hendaknya juga punya visi yang sama, yakni mengungkap seterang-terangnya skandal kucuran dana talangan ke Bank Century sebanyak Rp 6,7 trilliun itu.
"Soal menggembosi hak angket, tidak saja berpotensi dilakukan oleh Fraksi Partai Demokrat. Fraksi-fraksi lainnya yang selama ini berposisi sebagai inisiator angket, juga bisa menggembosinya. Oleh karena itu, pengawasan harus dilakukan secara lebih komprehensif. Termasuk pengawasan yang datangnya dari ekstra parlemen. Itu sangat kita perlukan," tegas Misbakhun. (fas/JPNN)
JAKARTA - Pengamat politik dari Universitas Indonesia (UI), Boni Hargens, mengingatkan seluruh inisiator hak angket DPR untuk skandal Bank Century
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Letjen Kunto Anak Pak Try Batal Dimutasi, Ini yang Terjadi
- Bulog Terapkan Teknologi Biostimulan, Produksi Padi di Karawang Naik 2 Kali Lipat
- Pemprov Jateng: Transisi Energi Terbarukan Bukan Soal Sulit, Tetapi..
- Gubernur DKI Jakarta Pramono Bakal Menetapkan Puluhan Kadis dan Wali Kota
- Bromo Jadi Tujuan Wisatawan Mancanegara, Khofifah Cetak SDM Siap Kerja Lewat SMKN Sukapura
- Pramono Anung Bakal Buka Perpustakaan dan Museum Hingga Malam Hari