Wow! 20 Ribu Warga AS Pilih Harambe, padahal Sudah Mati

Lebih banyak daripada suara yang diperoleh quarterback tim American football Green Bay Packers Aaron Rodgers.
”Terima kasih kepada kalian yang memilihku. Aku tahu, agak sulit memilih antara aku dan Harambe. Sepertinya aku kalah sama dia,” kata Rodgers kepada Sports Illustrated.
Dalam balot, kolom write in ada di bawah nama Evan McMullin, calon dari partai independen.
Pemilih bernama Jack mengunggah kertas suaranya yang sudah ditulisi nama Harambe ke Twitter.
”Aku memilih gorila saja,” tulisnya. Sayang, keinginan mereka menjadikan Harambe sebagai presiden sulit terwujud.
Pada 34 states, menulis nama kandidat yang diinginkan di kertas suara butuh banyak syarat.
Plus, ada sembilan states yang tidak memungkinkan voters menulis nama.
Oh ya, kalaupun pendukungnya cukup besar, Harambe tidak bisa jadi presiden.
DALAM pilpres AS lalu banyak pemilik suara yang golput. Ya, ini karena ada anggapan Donald Trump dan Hillary Clinton bukanlah dua kandidat presiden
- Donald Trump Sebut Industri Film di AS Sekarat
- Trump Tegaskan Iran Tak Boleh Memiliki Nuklir untuk Alasan Apa pun, Pelucutan Total!
- 2 Kapal Wisata Terbalik di China, 3 Orang Tewas & 14 Hilang
- Berulah di Medsos, Donald Trump Pamer Fotonya Berpose ala Paus Vatikan
- Sekjen PBB Tegaskan Serangan Israel Pelanggaran Terhadap Kedaulatan Suriah
- Uni Eropa Mendesak Israel Segera Cabut Blokade & Buka Akses Bantuan ke Gaza