Wulan Guritno Lestarikan Resep Keluarga
Senin, 05 Mei 2014 – 09:31 WIB

Wulan Guritno lestarikan resep keluarga. JPNN.com
JAKARTA - Resep keluarga ternyata membawa rezeki. Es krim buatan keluarga besar Wulan Guritno biasanya hanya menjadi hidangan wajib acara keluarga. Kini es krim tersebut dijadikan bisnis. Lahir pada November tahun lalu, kini mereka sudah memiliki tiga outlet.
Yang melahirkan bisnis ini adalah Wulan Guritno dan suaminya, Adilla Dimitri, Danar Guritno, juga Ario Bayu. Danar adalah adik Wulan. Sementara itu, Ario Bayu adalah sepupu Wulan. Ketika ditemui di Lotte Shopping Avenue Jakarta, Ario dan Adilla tengah menunggui outlet es krim mereka, Spiky Smooth, di sebuah acara bazar.
Resep es krim handmade itu benar-benar untuk konsumsi keluarga."Ternyata es krim tersebut mulai disukai orang di luar keluarga mereka. "Mulai ada yang pesan. Lumayan juga," kata Adilla.
Baca Juga:
JAKARTA - Resep keluarga ternyata membawa rezeki. Es krim buatan keluarga besar Wulan Guritno biasanya hanya menjadi hidangan wajib acara keluarga.
BERITA TERKAIT
- Ternyata Di Sini, Lokasi Penangkapan Jonathan Frizzy
- Jonathan Frizzy Jadi Tersangka Vape Isi Obat Keras, Polisi: Dia Sudah Ditangkap
- Jonathan Frizzy Jadi Tersangka Kasus Vape Mengandung Obat Keras
- Pak Tarno Bantah Dituding Mengemis di Kota Tua
- Menjelang Nikah, Luna Maya Pamer Momen Bridal Shower
- Rangkaian Perayaan 20 Tahun, Radwimps Hadirkan Video Klip Tamamono