XL Alokasikan Belanja Modal Rp 7 Triliun

"Kami berharap, pembangunan jaringan 4G ke depan bisa mengiringi gencarnya pembangunan berbagai proyek infrastruktur oleh pemerintah dalam mendorong perekonomian daerah," lanjutnya.
Dian menambahkan, sejak mengimplementasikan layanan 4G LTE, XL langsung memutuskan untuk lebih mengutamakan sisi kualitas.
Karena itu, tanpa mengabaikan perluasan wilayah layanan 4G, XL juga terus berusaha menghadirkan layanan internet 4G LTE yang memberikan kecepatan dan kenyamanan bagi penggunanya.
XL telah menerapkan sejumlah teknologi terbaru yang bisa memaksimalkan kualitas 4G.
Untuk 2017, XL akan mengalokasikan capital expenditure alias belanja modal sebesar Rp 7 triliun dengan fokus untuk pengembangan 3G dan 4G.
Untuk semua wilayah 4G LTE ini, XL akan terus mempersiapkan kualitas jaringan secara khusus.
Termasuk juga ekosistem dan program layanan yang semakin mempermudah pelanggan dan masyarakat untuk bisa segera memanfaatkan layanan 4G. (far)
JAKARTA-Pelanggan PT XL Axiata Tbk (XL) di Makassar kini telah bisa mengambil manfaat dari layanan internet cepat 4G LTE (long term evolution). Sejak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Holding BUMN Danareksa Dorong TPK Batu Ampar Menjadi Hub Regional
- Kabar Baik Rupiah Makin Menguat, Ada Harapan Baru
- GPFE 2025 Fasilitasi Kolaborasi Pemerintah dan Penyedia Produk Ber-TKDN
- Harga Emas Antam Hari Ini 5 Mei Naik Tipis, Jadi Sebegini Per Gram
- Deretan Perusahaan Ini Raih Penghargaan Top Corporate Social Responsibility of The Year 2025
- Sempat Turun, Harga Emas Antam, UBS, dan Galeri24 Hari Ini Stabil, Cek nih Daftarnya