Yuk ! Bantu Bea Cukai Gempur Rokok Ilegal

“Usaha yang legal kami perhatikan. Jangan dibuat susah, semuanya harus mudah, karena legal itu mudah. Sedangkan yang ilegal kita ajak agar patuhi aturan, persaingan jadi fair karena pasar diisi barang-barang yang legal," sambungnya.
Lebih jauh mengenai kampanye ini, Kasubdit Humas Bea Cukai Deni Surjantoro menjelaskan kampanye Gempur Rokok Ilegal membutuhkan dukungan dan komitmen dari asosiasi industri rokok, pemerintah daerah, dan masyarakat umum.
Kampanye dijalankan dengan penyebaran dan pemasangan materi kampanye Gempur Rokok ilegal melalui unit vertikal Bea Cukai dan jaringan distribusi anggota asosiasi industri, sekaligus pemerintah setempat.
Menanggapi hal ini, perwakilan Gabungan Pengusaha Rokok Indonesia (GAPRI), Willem, menyebutkan bahwa pihaknya siap mendukung kampanye rokok ilegal oleh Bea Cukai,
“Kami mendukung dan siap memberikan bantuan untuk Bea Cukai. Penindakan rokok ilegal bukan hanya sebagai obat penurun panas, tapi juga langkah strategis yang diperlukan untuk mengatasi peredaran rokok ilegal," pungkas Willem. (adv/jpnn)
Bukti keseriusan Bea Cukai dalam penegakkan hukum di bidang cukai dan memberikan keadilan bagi para pengusaha rokok.
Redaktur & Reporter : Natalia
- Musnahkan Barang Hasil Penindakan Periode 2024-2025, Bea Cukai Juanda Tegaskan Ini
- Bea Cukai dan TNI Gagalkan Penyelundupan 445.800 Batang Rokok Ilegal di Gorontalo
- Mantap! 2 UMKM Binaan Bea Cukai Nunukan Sukses Ekspor Produknya ke Malaysia
- Produksi Rokok Turun 4,2 Persen, Ini Penyebabnya
- Bea Cukai Batam Amankan Tukang Cat yang Selipkan Sabu-sabu di Sandal, Begini Kronologinya
- Suplemen Ternak Pangkalan Bun Tembus Pasar Belanda, Bea Cukai Sampaikan Komitmen Ini