Yusak Minta Dilantik di Boven Digoel
Jumat, 26 November 2010 – 19:43 WIB

Yusak Minta Dilantik di Boven Digoel
Seperti diketahui, pasangan Yusak-Yesaya Merasi memenangkan pemilukada yang digelar pada 31 Agustus 2010. Pada saat itu, Yusak berada di tahanan Rutan Kelas I Khusus Tipikor di kompleks Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Cipinang. Calon incumbent itu memang mutlak, dengan suara 43 persen.
Baca Juga:
Yusak menjadi terdakwa kasus korupsi pengadaan kapal tanker pada 2005. Dia juga diduga bertanggung jawab atas penggelapan dana kas daerah dalam kurun Januari 2006-November 2007. Yusak yang sekarang menjalani sidang di Pengadilan Tipikor itu dituntut lima tahun penjara dan denda Rp 200 juta. Jika denda tak terbayar, dia harus menambah enam bulan kurungan. Yang cukup besar, Yusak dituntut mengganti kerugian negara Rp 65,2 miliar. (sam/jpnn)
JAKARTA -- Pemenang pemilukada Boven Digoel, Yusak Yaluwo minta agar bisa dilantik sebagai bupati di Boven Digoel. Kuasa hukum Yusak, Adnan Buyung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sidang Kabinet Seharusnya Bahas Persoalan Bangsa, Bukan Ijazah Palsu
- Nilam Sari Harapkan Sisdiknas Baru Atasi Kesenjangan Pendidikan di Daerah 3T
- Pengamat: Masyarakat Tak Rela Prabowo Terkontaminasi Jokowi
- Kepala BGN Curhat kepada DPR: Seluruh Struktural Kami Belum Menerima Gaji
- Wasekjen Hanura Kritik Pertemuan Erick Thohir dengan KPK dan Kejagung Soal UU BUMN
- Kelompok DPD RI di MPR Dorong Agenda Perubahan UUD 1945 pada 2026