13 Mahasiswa Akbid Keracunan
Saat Mengikuti Muscab IBI
Minggu, 12 Desember 2010 – 12:42 WIB

13 Mahasiswa Akbid Keracunan
Sejauh ini, pihaknya belum dapat memastikan dugaan kuat para mahasiswa tersebut keracunan. "Memang dugaannya dari makanan. Tapi makanan yang mana, kan belum kita pastikan," tandasnya.
Terpisah, Handayani selaku pemilik Yayasan Haji Soeheily Qary, yang juga anggota DPRD Provinsi Jambi ketika dikonfirmasi, mengaku tidak tahu. "Wah saya tidak tahu kabar itu. Justru saya baru tahu dari Anda. Akan segera saya cek keberadaan mahasiswi tersebut," singkatnya. (nov/ito/jpnn)
BANGKO - Sebanyak 13 mahasiswi Akademi Kebidanan Yayasan Haji Soeheily Qary, Merangin, dan dua orang bidan, keracunan. Peristiwa itu terjadi saat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 476 Karyawan Terbaik IWIP Menerima Penghargaan di Momen Hari Buruh
- Rote Hospiltality Academy Hadirkan Pendidikan Pariwisata Gratis di NTT
- 5.746 Jemaah Haji Asal Jawa Barat Berangkat via 2 Embarkasi
- 3 Wanita Ditangkap terkait Narkoba, Ada yang Simpan Sabu-Sabu Dalam Kemaluan, Alamak
- Truk Tabrak Minibus dan Rumah di Purworejo, 11 Meninggal
- Memalak Sopir Truk di Lintas Riau-Sumut, 3 Preman Diamankan Polisi