20 Tahun Hidup dalam Pasungan
Senin, 18 Februari 2013 – 02:44 WIB

20 Tahun Hidup dalam Pasungan
Yang sangat memprihatinkan, karena kondisi tersebut nyaris tidak ada yang memedulikan. Hanya beberapa tetangga yang bergantian melihat kondisinya dan sekadar memberi sisa makanan atau air minum.
Menurut warga setempat, telah ada pejabat dan organisasi wanita, seperti Dharma Wanita telah melihat kondisi Sinar. Namun, hanya dijanjikan untuk mendapat perhatian, tanpa ada upaya kongkret untuk mengatasinya. Sehingga, Sinar tetap dalam pasungan hingga saat ini. (mdl/lis)
POLEWALI -- Seorang perempuan lanjut usia (Lansia), menjalani hidup dalam pasungan sejak 20 tahun lalu. Sinar, 65 tahun, warga Kelurahan Sulewatang,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jelang Keberangkatan JCH Asal Sumsel ke Tanah Suci, Herman Deru: Persiapan Sudah Maksimal
- Polisi Amankan Provokator dalam Aksi Hari Buruh, Apa Motifnya?
- 2 Hektare Lahan Gambut di Palem Raya Ogan Ilir Terbakar, Tim Gabungan Terjun Lakukan Pemadaman
- Menyambi Jual Sabu-Sabu, Sapar Ditangkap di Musi Rawas
- Muhajir Sebut Gaji-Tunjangan CPNS & PPPK 2024 Sudah Disiapkan di APBD 2025
- Polisi Gelar Pengamanan Humanis di May Day Pelabuhan Tanjung Priok