5 Manfaat Sehat Rutin Konsumsi Jengkol, Penyakit Ini Langsung Ambyar

Efek dari kurangnya suplai oksigen dan zat-zat makanan pada sel akan menurunkan fungsi atau kinerja sel.
Tak heran jika seseorang mengalami kekurangan zat besi, dia akan terlihat lemas, mudah lelah, dan tidak bersemangat.
Khusus wanita, mengonsumsi jengkol saat sedang menstruasi sangat dianjurkan agar tubuh tidak kekurangan zat besi akibat banyaknya darah menstruasi yang keluar tubuh.
2. Mengatasi masalah penyempitan pembuluh darah
Penderita penyakit jantung mengalami penyempitan pembuluh darah sehingga darah yang mengalir menuju jantung menjadi tidak lancar.
Kandungan mineral pada jengkol ternyata bisa melebarkan pembuluh darah yang menyempit, serta mencegah pembuluh darah menyempit kembali.
Agar khasiat jengkol menjadi optimal, sebaiknya tidak memasak jengkol terlalu matang (overcooked).
3. Mencegah diabetes
Ada beberapa manfaat konsumsi jengkol yang ampuh usir beberapa penyakit kronis seperti anemia.
- Tip Sederhana Memasak Nasi Rendah Gula, No 3 Paling Gampang
- 3 Penyebab Tekanan Darah Rendah pada Ibu Hamil
- 7 Makanan Kaya Zat Besi yang Wajib Dikonsumsi Penderita Anemia
- 5 Khasiat Daun Lobak yang Tidak Terduga, Kolesterol Bakalan Tetap Terkendali
- Perubahan Kecil Mampu Hindarkan Masyarakat dari Bahaya Diabetes
- Diterapi Hadirkan Pengobatan Holistik Berteknologi Modern