7 Fakta Pelaku Perampokan di Rumdin Wako Blitar, Modal Besar & Pembagian Hasil, Sontoloyo!

7 Fakta Pelaku Perampokan di Rumdin Wako Blitar, Modal Besar & Pembagian Hasil, Sontoloyo!
Kapolda Jatim Irjen Pol Toni Hermanto dan Dirreskrimum Polda Jatim, Kombes Pol Totok Suharyanto saat menunjukkan barang bukti kasus perampokan di rumah dinas Wali Kota Blitar. Foto: Ardini Pramitha/JPNN Jatim

Totok pihaknya telah memasukan keduanya dalam daftar pencarian orang (DPO).

4. Otak Pelaku Perampokan

“Tersangka NT merupakan otak dari aksi pencurian itu. Dia yang mengakomodasi tersangka lain untuk ikut dalam aksi itu,” kata Kombes Totok saat konferensi pers di Markas Polda Jatim, Kamis (12/1).

NT juga berperan menyiapkan sarana prasarana serta membeli satu buah mobil Innova seharga Rp100 juta untuk melancarkan aksi perampokan tersebut.

"Termasuk menyiapkan pelat nomor warna merah. Kemudian yang bersangkutan juga di CCTV kelihatan membuka pagar dan masuk pertama kali," kata Totok.

Perencanaan perampokan dimulai sejak NT menjalani hukuman di Lapas Sragen.

Saat itu NT mengajak empat orang pelaku untuk melakukan perampokan di rumah dinas Wali Kota Blitar.

5. Peran Pelaku Inisial AJ

Pelaku AJ (57), yang ditangkap di salah satu SPBU di Jombang, Jawa Timur. Mengenakan batik saat beraksi.

"Yang bersangkutan diajak untuk melakukan pencurian dengan kekerasan itu oleh tersangka NT. Kalau di CCTV yang menggunakan batik yang disediakan oleh tersangka NT," kata Kombes Totok.

Berikut ini 7 fakta mengenai pelaku perampokan di rumah dinas Wali Kota Blitar Santoso. Simak modal mereka untuk beraksi dan pembagian hasilnya. Sontoloyo!

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News