7 Minuman Lezat untuk Menjaga Kesehatan Usus dan Pencernaan

7 Minuman Lezat untuk Menjaga Kesehatan Usus dan Pencernaan
Jus Seledri. Foto: Hallosehat

2. Kvass

Kvass adalah minuman lezat fermentasi yang terbuat dari bit dan telah ada selama ratusan tahun.

Sebagai minuman probiotik, kvass mengandung bakteri yang akan membantu menjaga kesehatan usus Anda.

Kvass juga merupakan sumber yang kaya vitamin dan mineral.

3. Kefir Susu

Ini adalah minuman lezat fermentasi lain yang telah ada selama berabad-abad.

Minuman ini terbentuk ketika biji kefir difermentasi dalam susu.

Serupa dengan kombucha, kefir susu mengandung kumpulan bakteri dan ragi simbiosis yang akan membantu mengisi kembali bakteri di usus Anda.

4. Kefir Air

Bagi Anda yang tidak toleran laktosa, kefir air bisa menjadi alternatif pengganti kefir susu yang bisa dibuat dengan menggabungkan air, gula, dan buah.

5. Kaldu Tulang

Kaldu tulang adalah salah satu minuman penyembuhan usus yang mengandung glutamin, asam amino yang terbukti menenangkan dan memperbaiki usus.

Ada beberapa minuman lezat yang bagus untuk menjaga kesehatan usus dan pencernaan seperti misalnya jus lidah buaya dan jus seledri.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News