Ada 300 Ribu Pengangguran di Jakarta, Ini Jurus Anies untuk Menguranginya

Ada 300 Ribu Pengangguran di Jakarta, Ini Jurus Anies untuk Menguranginya
Cagub DKI Anies Baswedan. Foto: dok jpnn

Salah satu caranya adalah dengan memaksimalkan penggunaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). 

"Selama ini, anggaran daerah sebesar Rp 70 triliun belum maksimal digunakan. APBD bisa digunakan untuk mengurangi masalah kemiskinan dan pengangguran," tandas politisi Gerindra itu. (wok/dil/jpnn)

 


JAKARTA - Angka pengangguran di Jakarta yang mencapai lebih dari 300.000 jiwa mendatangkan keprihatinan dari Calon Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. 


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News