Adam Deni Sesali Perbuatannya, Makin Rajin Salat Selama Ditahan
Senin, 14 Maret 2022 – 12:09 WIB

Adam Deni (kanan). : Fransiskus Adryanto Pratama/JPNN.com
Adapun agenda sidang kali ini ialah pembacaan dakwaan oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU).
Sekadar informasi, Adam Deni dilaporkan oleh politikus Ahmad Sahroni atas dugaan kasus pengunggahan dokumen tanpa izin.
Adapun Adam Deni kini masih ditahan di rutan Bareskrim Polri sejak 2 Februari 2022. (mcr31/jpnn)
Kuasa hukum mengatakan bahwa Adam Deni makin rajin salat selama ditahan di Bareskrim Polri.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Romaida
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai & Bareskrim Polri Gagalkan Peredaran Sabu-Sabu di Bireuen, 1 Orang Diamankan
- Kabareskrim Bicara Judi Online, Ada Kata Iming-Iming dan Kebohongan
- 4 Tersangka Judi Online Situs agen138 Segera Disidang
- Laporkan Ahmad Dhani, Rayen Pono Serahkan Bukti Ini ke Polisi
- Rayen Pono Laporkan Ahmad Dhani ke Bareskrim Polri
- Bank DKI Ajak Publik Tunggu Hasil Forensik Digital Bareskrim Polri