AKBP Ari Ungkap Fakta soal 3 Pemuda Tergeletak di Pinggir Jalan, Turut Berduka
Senin, 04 September 2023 – 07:52 WIB

Kapolres Sukabumi Kota AKBP Ari Setyawan Wibowo saat memberikan keterangan pers terkait kasus tawuran antar-pelajar di Kabupaten Sukabumi, Jabar yang menewaskan seorang pelajar dari salah satu SMK swasta di Kota Sukabumi pada Rabu, (9/8). Antara/Aditya Rohman
Saat kejadian, pemotor IM membonceng dua temannya, F dan AFR.
Diduga tidak bisa mengendalikan sepeda motor karena melaju dengan kecepatan tinggi dari arah Salabintana, Kabupaten Sukabumi menuju Kota Sukabumi, motor korban oleng dan menabrak trotoar.
Informasi dari Unit Laka Lantas Satlantas Polres Sukabumi Kota dan Polsek Cikole yang berada di lokasi menemukan ketiganya tergeletak di bahu jalan.
IM dan F mengalami luka berat, sedangkan AFR ditemukan sudah dalam kondisi meninggal dunia.
Ketiganya langsung dievakuasi ke ke RSUD R Syamsudin SH Kota Sukabumi.(antara/jpnn)
Kapolres Sukabumi Kota AKBP Ari Setyawan ungkap fakta soal 3 pemuda tergeletak di pinggir jalan. Satu di antaranya meninggal dunia. Turut berduka.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Sebelum Meninggal Dunia, Ayah Mona Ratuliu Sempat Wudu Ingin Salat Malam
- Seorang Pendaki Ditemukan Meninggal di Gunung Merbabu, Menhut: Utamakan Keselamatan
- Viral Video Yuke Dewa 19 Gotong Bocah di Tasikmalaya, Begini Faktanya
- Orang Tertua di Jepang Meninggal Dunia, Sebegini Usianya
- Anak Tembak Ibu Kandung Pakai Senpi Milik Ayahnya
- Anggota DPRD DKI Brando Susanto Meninggal Dunia di Atas Panggung saat Sambutan