Akhirnya FIFA Batalkan Status Indonesia sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U-20
Rabu, 29 Maret 2023 – 22:30 WIB

FIFA resmi membatalkan drawing Piala Dunia U-20 2023. Foto: Fabrice COFFRINI / AFP/pri.
Meski demikian, FIFA tetap berkomitmen secara aktif membantu PSSI dan bekerja sama dengan pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam rangka transformasi sepak bola Indonesia pascatragedi Kanjuruhan yang terjadi pada Oktober 2022.
Oleh karena itu, anggota tim FIFA akan terus hadir di Indonesia pada bulan mendatang untuk menyediakan bantuan yang dibutuhkan PSSI di bawah kepemimpinan Erick Thohir.
“Pertemuan baru antara Presiden FIFA dan ketua umum PSSI untuk pembahasan lebih lanjut akan dijadwalkan dalam waktu dekat,” tutur FIFA.(dkk/JPNN.com)
FIFA telah mengeluarkan keputusan tentangstatus Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 menyusul polemik soal keikutsertaan Timnas Israel.
Redaktur : Antoni
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Ole Romeny Kembali Jadi Starter di Oxford United, Erick Thohir Mengaku Senang
- Uni Eropa Mendesak Israel Segera Cabut Blokade & Buka Akses Bantuan ke Gaza
- Dunia Hari Ini: Israel Berlakukan Keadaan Darurat Akibat Kebakaran Hutan
- Dukung Pernyataan Menlu Sugiono, Wakil Ketua MPR: ICJ Harus Hentikan Kejahatan Israel
- Irlandia Desak Israel segera Buka Blokade ke Gaza
- Otoritas Gaza Tuduh Israel Tangkap 360 Tenaga Kesehatan