Aktivitas Naik Tajam, Status Jadi Awas
Selasa, 26 Oktober 2010 – 06:12 WIB

Aktivitas Naik Tajam, Status Jadi Awas
Ririyanto menambahkan , meski jarak Kota Jogja dengan Gunung Merapi 30 kilometer lebih, pihaknya tetap melakukan kewaspadaan. KPB dan Linmas telah menyiapkan 85 petugas yang dibagi di masing-masing ketiga sungai besar. "Mereka akan terjun langsung dengan koordinasi bersama hansip, kodim, atau polisi," ujarnya. (eri)
JOGJA - Status Gunung Merapi mulai pukul 06.00 kemarin (25/10) telah naik menjadi awas dari Siaga. Ini dilakukan Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2 Kapten Infranteri Tangkap Bandar Narkoba di Bima, Kolaborasi dengan Warga
- Ahmad Luthfi Minta Fatayat NU Terlibat dalam Program Kecamatan Berdaya
- Kecelakaan Beruntun Tol Semarang, Truk Tronton Terguling, Sopir Pick-up Luka-luka
- ZCorner Dorong UMKM Halal dan Pemberdayaan Mustahik
- Bandar Narkoba Diringkus Polda Kalteng Dijerat Pasal Pencucian Uang, Terancam Lama di Penjara
- Warga Kotim Diserang Buaya 4 Meter saat Berwudu di Sungai