Aliansi Mahasiswa Pro Demokrasi Bergerak: Tolak Nepotisme, Lawan Politik Dinasti
Jumat, 08 Desember 2023 – 07:35 WIB

Aliansi Mahasiswa Pro Demokrasi menggelar unjuk rasa di depan Balai Kota Malang, Jawa Timur pada Kamis (7/12). Foto: supplied
Berangkat dari pandangan di atas, Aliansi Mahasiswa Pro Demokrasi menyerukan kepada semua pihak yang masih peduli terhadap generasi mendatang untuk menyelamatkan demokrasi, menolak semua bentuk politik nepotisme, KKN, politik dinasti, dan tolak pelanggar HAM berat dalam kekuasaan.
"Jangan biarkan demokrasi Indonesia terus mengalami kemunduran, keadilan dan kemanusiaan diinjak-injak oleh elit politik kekuasaan,' ujar Dimas.(fat/jpnn.com)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Aliansi Mahasiswa Pro Demokrasi bergerak di Malang. Mereka menyuarakan penyelamatan demokrasi, tolak nepotisme, lawan politik dinasti, dan pelanggaran HAM.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Belum Puas, Prabowo Ingin Biaya Haji RI Lebih Murah Lagi
- Ingin Kunjungi Arab Saudi, Prabowo Berencana Bangun Perkampungan Haji Indonesia
- Beri Kuliah Program Doktor, Bamsoet Ingatkan Pentingnya Keseimbangan Demokrasi dan Hukum
- Mahasiswa Merusuh saat May Day, Buruh Demak Dukung Polisi Bertindak
- Kelompok Anarko Dalang Kerusuhan Hari Buruh di Semarang, 6 Mahasiswa Jadi Tersangka
- Letjen Kunto Anak Pak Try Batal Dimutasi, Ini yang Terjadi