Anak Buah Irjen Toni Hermanto Tangkap 7 Pengedar Narkoba Sindikat Internasional
Kamis, 24 November 2022 – 21:55 WIB

Tim Polda Jatim dan Polrestabes Surabaya menunjukkan pengedar narkoba sindikat jaringan internasional dengan barang bukti sabu-sabu seberat 36 kilogram di Surabaya, Rabu (23/11/2022). (ANTARA/Didik Suhartono)
"Kami akan terus mengembangkan penyelidikan untuk mengungkap keterlibatan para pelaku lainnya dari jaringan pengedar narkoba internasional ini," tegasnya.
Kapolda Jatim Irjen Toni Hermanto sebelumnya mengatakan sindikat jaringan internasional itu diduga berasal dari negara Laos dan Malaysia.
"Barangnya dipasok dari China," kata mantan Kapolda Sumsel itu.
Toni menyebut di Indonesia, narkoba yang dikirim dari Laos dan Malaysia itu selanjutnya didistribusikan dari Kota Surabaya dan Jakarta. (antara/jpnn)
Anak buah Kapolda Jatim Irjen Toni Hermanto menangkap tujuh pengedar narkoba sindikat internasional. Barang buktinya sabu-sabu jumlah banyak.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Ibas Tegaskan Indonesia dan Malaysia Tak Hanya Tetangga, Tetapi..
- Menyambi Jual Sabu-Sabu, Sapar Ditangkap di Musi Rawas
- Sudirman Cup 2025: Sempat Tertinggal 0-2, Jepang Mengalahkan Malaysia
- Oknum Pegawai BNN Ditahan Jaksa terkait Narkoba
- Bea Cukai Batam Amankan Tukang Cat yang Selipkan Sabu-sabu di Sandal, Begini Kronologinya
- Ibas Ingatkan Pentingnya Perlindungan PMI dan Penguatan Keamanan Perbatasan