Arti Kode R2/L Hingga DIS Pada Pengumuman Kelulusan PPPK Tahap 1, Simak Nih!
Sabtu, 28 Desember 2024 – 19:53 WIB

Honorer. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
L artinya peserta lulus menurut KepmenPAN-RB 347 Tahun 2024
R2 : Peserta eks honorer K2 menurut KepmenPAN-RB 347 Tahun 2024
R3 : Peserta non-ASN terdata menurut KepmenPAN-RB 347 Tahun 2024,
R4 : Peserta non-ASN tidak terdata menurut KepmenPAN-RB 347 Tahun 2024
TH : Peserta tidak hadir
TMS : Peserta tidak memenuhi syarat
APS : Peserta mengajukan pengunduran diri
DIS : Peserta didiskualifikasi.
Ini arti dari kode R2/L hingga DIS pada pengumuman kelulusan PPPK tahap 1. Honorer jangan bingung lagi
BERITA TERKAIT
- Honorer Non-Database BKN Diusulkan jadi PPPK Paruh Waktu atau Ikut Seleksi CPNS
- Khusus Honorer Ini Tetap Bekerja Meski Gagal PPPK 2024, Alhamdulillah
- Jadwal Tes PPPK Tahap 2 di 53 Tilok Sudah Keluar, Segera Cetak Kartu Peserta
- Imbauan MenPAN-RB & BKN Tak Ampuh, Honorer K2 Teknis Tetap Diputus Kontrak
- 5 Berita Terpopuler: CPNS & PPPK Semringah, Bagaimana Nasib Honorer Gagal Seleksi Paruh Waktu, Kapan Jadwal Ulang?
- 137 CPNS & 449 PPPK Terima SK, Bupati Sahrujani Beri Pesan Begini