Atikoh Sebut 'The Power of Mak-Mak' PIJAR Bisa Jadi Senjata Rahasia Ganjar
Sabtu, 16 Desember 2023 – 17:57 WIB

Istri capres Pilpres 2024 Ganjar Pranowo, Siti Atikoh Supriyanti, menghadiri Rakornas Perempuan Indonesia Pilih Ganjar (PIJAR) di kantor DPP PDI Perjuangan, Jakarta, Sabtu (16/12). Foto: Ricardo/JPNN.com
Atikoh menghadiri Rakornas PIJAR 2023 yang diikuti lebih dari 300 ibu perwakilan dari berbagai daerah di Indonesia.
Baca Juga:
Menurut Atikoh, Rakornas PIJAR 2023 sebagai ajang silaturahmi dan konsolidasi.
“Ini juga kami mencoba menyamakan persepsi terkait dengan yang ada sekarang dan tentu saja menyerap aspirasi dari teman-teman PIJAR yang ada di seluruh Indonesia," katanya.(tan/jpnn.com)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Siti Atikoh meyakini pasangan capres-cawapres Pilpres 2024 Ganjar Pranowo - Mahfud MD akan memanen dukungan dari kalangan perempuan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tim Hukum Hasto Bawa Bukti Dugaan Pelanggaran Penyidik KPK ke Dewas
- Rempang Eco City Tak Masuk Daftar PSN Era Prabowo, Rieke Girang
- Politikus PDIP Apresiasi Ide Dedi Mulyadi Kirim Siswa Bermasalah ke Barak
- 5 Berita Terpopuler: Kapan Pengisian DRH NIP PPPK? Simak Penjelasan Kepala BKN, Alhamdulillah Perjuangan Tak Sia-sia
- Ganjar Pranowo Tanggapi Usulan Solo Jadi Daerah Istimewa
- Rayakan 70th KAA, Usman Hamid And The Blackstones Bawakan Album Baru Kritik Sosial