Bangun Citra Positif Emiten dan Pelaku Pasar Modal

Top Capital Market 2017

Bangun Citra Positif Emiten dan Pelaku Pasar Modal
Penghargaan Top Capital Market 2017. Foto: Istimewa for JPNN.com

Hari-hari menjelang acara puncak Top Capital Market 2017 digelar, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di BEI, berhasil mencapai titik tertinggi sepanjang sejarah. Yakni, mencapai angka 6.000-an.

“Di saat pertumbuhan ekonomi nasional ada di 5%-an, sudah tentu IHSG yang masuk ke rekor baru itu, menjadi penyokong cukup baik bagi perekonomian nasional,” Lutfi menambahkan.

Dia menambahkan, Dewan Juri Top Capital Market 2017 mengharapkan agar kontribusi pasar modal ke perekonomian bangsa semakin naik di tahun 2017 dan seterusnya.

Ia, mengatakan tujuan penyelenggaraan Top Capital Market 2017 ini adalah membangun kepercayaan masyarakat dan citra positif emiten maupun pelaku pasar modal di Indonesia.

“Juga, untuk mendorong peningkatan kinerja dan layanan emiten dan pelaku pasar modal. Maka, ketika pasar modal kuat, ekonomi Indonesia hebat,” pungkasnya. (esy/jpnn)


Kegiatan Top Capital Market 2017 untuk membangun kepercayaan masyarakat dan citra positif emiten maupun pelaku pasar modal di Indonesia.


Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News