Banyak Kemudahan yang Ditawarkan Payroll Software Indonesia, Perusahaan Wajib Tahu
Jumat, 25 Februari 2022 – 17:56 WIB

Software Talenta memberikan kemudahan bagi perusahaan dalam menggaji karyawannya. Foto: tangkapan layar laman Talenta by Mekari
Payroll Software Indonesia berfungsi menghitung jumlah dan potongan gaji karyawan dengan mudah.
Penggunaan Payroll Software Indonesia dapat memudahkan Anda dalam menghitung jumlah dan potongan gaji para karyawan.
Potongan gaji tersebut di antaranya pajak, asuransi, dan BPJS Kesehatan ataupun Ketenagakerjaan.
Setelah semua potongan di total secara keseluruhan, selanjutnya potongan tersebut akan dimasukkan dalam jumlah gaji kotor sebelum dikirim ke rekening karyawan yang bersangkutan.
Menyimpan data secara otomatis dan lebih aman.
Dengan adanya Payroll Software Indonesia, Anda dapat menyimpan data secara otomatis dan lebih aman.
Hal ini berbeda dengan penyimpanan data secara manual.
Anda membutuhkan banyak kertas sebagai media penyimpanannya.
Software Talenta memudahkan perusahaan dalam membuat jejaring karyawan seperti absen, gaji, cuti, payment
BERITA TERKAIT
- Seluruh Pekerja yang Terlibat Dalam MBG Dapat Perlindungan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan
- Perkuat Perlindungan Mitra Petani Lokal, McDonalds Berikan BPJS Ketenagakerjaan
- BPJS Ketenagakerjaan dan Pemprov DKI Jakarta Salurkan Bantuan Bagi Pengungsi Banjir
- BPJS Ketenagakerjaan Buka Layanan Prioritas di PT Sritex, Semua Dapat JHT dan JKP
- PP LBH Ansor Desak Pemerintah Tidak Membiarkan Korban PHK Jadi Korban Kedua Kali
- Soal Aturan Terbaru PPh 21 DTP, Mekari Soroti Aspek Penting Bagi Pelaku Usaha