Basaria Tegaskan Penyidikan Suap Damayanti Tetap Jalan
Selasa, 19 Januari 2016 – 20:06 WIB

Ilustrasi. Foto: Dokumen JPNN
JAKARTA - KPK akan dipanggil DPR untuk mengklarifikasi penggeledahan di sejumlah ruangan anggota Komisi V DPR pekan lalu. KPK menegaskan siap hadir.
Selain itu, pemanggilan dan lainnya tak akan menghalangi proses penyidikan dugaan suap anggaran Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat yang telah menjerat anggota Komisi V DPR Damayanti Wisnu Putranti sebagai tersangka.
"Pengusutan kasus dugaan suap terkait proyek di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat pastinya tidak akan terganggu," kata Komisioner KPK Irjen Basaria Pandjaitan di Jakarta, Selasa (19/1).
Baca Juga:
JAKARTA - KPK akan dipanggil DPR untuk mengklarifikasi penggeledahan di sejumlah ruangan anggota Komisi V DPR pekan lalu. KPK menegaskan siap
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Prabowo Bakal Digitalisasi Sekolah, Siswa Bisa Belajar Dari Layar Televisi
- Wamen Viva Yoga Ajak Gen Z Berkreasi, Berinovasi & Berkiprah di Kawasan Transmigrasi
- LSM dan Mahasiswa Dinilai Berperan Penting sebagai Penyeimbang Kekuasaan
- Generasi Muda Melawan Tekanan Sosial Dalam Drama Musikal Unravelled
- Beban Ekonomi Makin Berat, Masyarakat Rela Mengantre demi Beras Gratis di Kampus UBK
- Permintaan Kerja dari Luar Negeri Capai 1,7 Juta, RI Baru Bisa Serap Sebegini