Bayar Pajak Kendaraan di Bank
Senin, 10 Desember 2012 – 11:06 WIB

Bayar Pajak Kendaraan di Bank
“Ini adalah konsep yang kami siapkan untuk tahun depan, meski akan diresmikan dalam waktu dekat,” tambahnya.
Kemudahan menjadi hal yang akan diterapkannya E-Samsat kedepan. Dengan kata lain sektor bisnis Mandiri dengan sendirinya akan ikut terkerek pula. Sekedar informasi, per Oktober 2012 kinerja Mandiri bisa dibilang cukup baik.
Dana pihak ketiga (DPK) Rp23,25 triliun, kredit Rp19,20 triliun, fee bases income Rp248 miliar. Jika dibandingkan dengan apa yang dicapai pada akhir Desember 2011 hasil ini sudah melampaui.
“Secara target, tahun ini DPK kami harapkan Rp 26,94 triliun, kredit Rp 22,83 triliun, dan fee based income Rp 251 miliar,” tegasnya.
PALEMBANG--Bisnis perbankan di Palembang cukup kondusif di 2012. Untuk lebih meningkatkan layanan kepada nasabah di 2013 mendatang, berbagai strategi
BERITA TERKAIT
- HIS Meraih The Best Corporate Emission Reduction Transparency Award 2025
- Pertumbuhan Industri Daur Ulang Baterai Menjanjikan, Ekosistem EV Makin Lengkap
- Bank Raya Dukung Komunitas Pelaku Usaha Go Digital dengan Raya App
- Sistem Proteksi Listrik Nasional Dinilai Lebih Baik dari Eropa
- Layanan Transfer Antar-Bank via RTOL melalui JakOne Mobile Bank DKI Telah Normal
- Pegadaian Hadirkan Promo Titip Emas Gratis, Dijamin Pasti Aman