Benny Demokrat: Jokowi Tak Boleh Cawe-Cawe, Jaga Netralitas
Selasa, 30 Mei 2023 – 14:50 WIB

Wakil Ketua Umum DPP Partai Demokrat Benny Kabur Harman. Foto: Ricardo/JPNN
Presiden RI tidak boleh menggunakan alat negara untuk menggalang, menghalangi, atau bahkan menyingkirkan capres-cawapres yang bukan dari kubu kepala negara.
Baca Juga:
"Dia (Jokowi) harus menjaga iklim yang sehat itu. Menjaga netralitas," kata Benny.
Sebelumnya, Jokowi mengaku bakal cawe-cawe demi bangsa dan negara menyikapi Pemilu 2024.
Jokowi menyampaikan hal itu saat bertemu dengan sejumlah pemimpin redaksi dari beberapa media, serta content creator seperti Akbar Faisal dan Helmy Yahya. (ast/jpnn)
Apakah Presiden Jokowi boleh cawe-cawe, termasuk dengan alasan demi kepentingan bangsa? Apa itu cawe-cawe?
Redaktur : Mufthia Ridwan
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu
- Demokrat Laporkan Ketua Pengadilan Tinggi Sulut ke MA dan Kejagung, Ada Apa?
- Jokowi Lapor Polisi, Roy Suryo: Peneliti Seharusnya Diapresiasi, Bukan Dikriminalisasi
- Pasbata Minta Roy Suryo Setop Provokasi soal Isu Ijazah Jokowi
- May Day, Legislator Muda Demokrat Harap Pemerintah Tingkatkan Kesejahteraan Buruh
- Roy Suryo Sebut Tindakan Jokowi Lucu, Memalukan, dan Tidak Elegan