Hamdalah, Peserta JKN Kini Bisa Akses Layanan Radioterapi di RSPAU dr Suhardi Hardjolukito
Senin, 01 Mei 2023 – 17:48 WIB

Direktur Utama BPJS Kesehatan Ali Ghufron Mukti (tengah) saat berbincang dengan Kepala RSPAU dr Suhardi Hardjolukito Marsekal Pertama (Marsma) TNI dr Mukti Arja Berlian di sela acara penandatanganan layanan radioterapi bagi peserta JKN, Senin (1/5). Foto: Dokumentasi Humas BPJS Kesehatan
"Sedangkan peserta JKN juga membutuhkan pelayanan radioterapi ini," imbuh Berlian.
Dia mengatakan untuk satu kali proses radioterapi membutuhkan biaya kurang lebih dua puluh juta.
Namun, bagi masyarakat yang telah terdaftar sebagai peserta JKN dapat mengakses pelayanan tersebut tanpa dipungut biaya sepeser pun. (mrk/jpnn)
Peserta JKN kini bisa melakukan terapi radiasi dengan telah dibukanya akses pelayanan radioterapi di RSPAU dr Suhardi Hardjolukito oleh BPJS Kesehatan
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- RS Siloam Skrining 1.000 Perempuan di Yogyakarta dalam 3 Hari
- 7 Manfaat Kentang, Baik untuk Jantung
- Yogyakarta Royal Orchestra Gelar Konser Megah di Jakarta
- 5 Khasiat Air Rendaman Daun Kelor, Sahabat Terbaik Penderita Penyakit Ini
- 4 Khasiat Air Kunyit Campur Lemon, Bikin Kanker Ogah Menyerang
- Aksi Nyata Avoskin Suarakan Hidup Eco Conscious Lewat Trail Run