BPK Audit Pengelolaan Keuangan Polda Bali, Irjen Putu Jayan Berkata Begini

BPK Audit Pengelolaan Keuangan Polda Bali, Irjen Putu Jayan Berkata Begini
BPK RI. Foto: Ricardo/JPNN.com

Sementara itu, Pimpinan I BPK RI Nyoman Adi Suryadnyana meminta komitmen Kapolda Bali dan satuan kerjanya agar dapat memberikan data yang jelas terkait pelaksanaan laporan keuangan.

Nyoman juga berharap komunikasi antara pemeriksa dengan semua pihak di Polda Bali dapat berjalan dengan baik dan efektif.

"Kami berharap adanya komitmen untuk bekerja sama dalam tugas masing-masing agar jadwal pemeriksaan dapat dipenuhi secara tepat waktu, akses terhadap data dan dokumen yang berkaitan dengan pelaporan keuangan agar diberikan yang seluas-luasnya," tutur Nyoman.

Selain itu, dia juga meminta serta peran Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) agar dapat memperlancar pelaksanaan pemeriksaan tersebut.(antara/jpnn)

Kapolda Bali Irjen Putu Jayan Danu Putra merespons positif kedatangan tim BPK RI guna melakukan audit terhadap sistem pengelolaan keuangan di Polda Bali.


Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News