Buat yang Pernah Berinteraksi dengan Cellica Nurrachadiana dan Yana Mulyana, Segera Melapor!
Selasa, 24 Maret 2020 – 20:36 WIB
Ridwan Kamil. Foto: JPNN.com
"Sudah ada empat peserta yang positif covid-19 karena hadir di acara tersebut," tuturnya.
"KEPADA semua peserta Musda Hipmi Jabar dan kepada semua individu yang berinteraksi dengan beliau-beliau sejak tanggal 9 Maret, agar segera melapor kepada dinkes setempat untuk segera dilakukan tes covid-19. Karena anda semua sudah masuk ODP dan kategori A yang wajib ikut tes. MOHON TAAT DAN MELAKSANAKAN ARAHAN INI," pungkas Kang Emil. (ig/jpnn)
Cellica Nurrachadiana dan Yana Mulyana menghadiri Musda HIPMI Jawa Barat, acara yang juga membuat sejumlah pesertanya positif corona.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Batal Bikin Podcast Bareng, Pablo Benua Bongkar Bayaran Lisa Mariana
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana
- 3 Berita Artis Terheboh: Respons Ridwan Kamil, Lisa Menghilang setelah Mengaku Hamil
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi