Bupati Bangkalan dan 5 Anak Buahnya Ditahan KPK, Mohni Ambil Langkah Ini
Minggu, 11 Desember 2022 – 23:03 WIB

Ketua KPK Firli Bahuri saat jumpa pers di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Kamis (8/12/2022) terkait penahanan Bupati Bangkalan R Abdul Latif Amin Imron dan kawan-kawan. ANTARA/Benardy Ferdiansyah
Sebelumnya lima pimpinan OPD di Bangkalan ditangkap KPK pada 7 Desember 2022 bersama Bupati Bangkalan Abdul Latif Amin Imron atas kasus dugaan suap lelang jabatan.
Sehari setelah penangkapan, yakni pada 8 Desember 2022, Wabup Mohni ditunjuk jadi Plt Bupati Bangkalan oleh Wagub Jatim Emil Dardak.(antara/jpnn)
Plt Bupati Bangkalan Mohni langsung bergerak setelah lima pejabat daerah itu ditangkap dan ditahan KPK bersama Bupati Bangkalan Abdul Latif Amin Imron.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- KPK Ingatkan Guru & Dosen: Gratifikasi Bukan Rezeki
- KPK Periksa Mantan Direktur LPEI Terkait Kasus Korupsi Fasilitas Kredit
- Usut Kasus Dugaan Korupsi di Dinas PU Mempawah, KPK Sudah Tetapkan 3 Tersangka
- Ray Rangkuti Kritik Kinerja KPK, Kasus Hasto Dikejar, Tetapi Bobby Diundang Koordinasi
- KPK Periksa 3 Saksi Lagi untuk Kasus Cuci Uang Andhi Pramono
- Usut Korupsi Tol Trans-Sumatera, KPK Periksa Petinggi PT Indonesia Infrastructure Finance