Buronan Pembunuh Bandar Narkoba Ditangkap Saat Jenguk Keluarga
Jumat, 25 Januari 2019 – 04:32 WIB

Tersangka Klymton (tengah) saat diinterogasi di Mapolsek Sukarami, kamis (24/1). Foto: Wely/Sumatera Ekspres
Menurutnya, selama pelarian dia sempat dihubungi Randi kalau korban meninggal. ”Selama ini aku tinggal di Sekayu. Berkebun pokoknya kerja serabutan. Terus kemaren balek karena kangen keluarga,” ungkapnya. (wly)
Klymton, 24, tersangka kasus pembunuhan yang sudah tiga tahun jadi buronan berhasil dibekuk anggota Polsek Sukarami, Kamis (17/1).
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Dua ABK Vizz Jaya 2 Diduga Dibunuh, Jasadnya Dibuang di Perairan Karimunjawa
- PN Bandung Tolak Praperadilan Tersangka Pembunuhan Subang
- Bukan Bunuh Diri, Bernard Rivaldo Tewas Dibunuh Gegara Utang Rp 100 Ribu
- Pembunuh di Karimun Menyerahkan Diri Setelah Dikunjungi Keluarga Korban saat Lebaran
- Respons Keluarga Korban Soal Brigadir Ade Kurniawan Dipecat Polri
- Ramai Isu Sidang Kode Etik Brigadir Ade Dibatalkan, Polda Jateng Merespons Begini