Buruh Sawit Ini Bikin Geram Polisi di Pasangkayu
Senin, 28 November 2022 – 20:17 WIB

Ilustrasi buruh sawit yang ditangkap polisi di Pasangkayu. Foto: Ricardo/JPNN.com
Sebelumnya, Satuan Resnarkoba Polres Pasangkayu juga berhasil mengungkap kasus peredaran narkoba jenis sabu-sabu di jalan trans Sulawesi di Desa Doda Kecamatan Sarudu.
Pada pengungkapan itu, polisi menangkap pelaku berinisial A (23), warga Dusun Bulu Tembaga, Desa Doda, Kecamatan Sarudu, Kabupaten Pasangkayu. (antara/jpnn)
Satresnarkoba Polres Pasangkayu Provinsi Sulawesi Barat menangkap seorang buruh sawit di jalan trans Sulawesi di Desa Ako, pada Minggu malam (27/11)..
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- 2 Kapten Infranteri Tangkap Bandar Narkoba di Bima, Kolaborasi dengan Warga
- Bandar Narkoba Diringkus Polda Kalteng Dijerat Pasal Pencucian Uang, Terancam Lama di Penjara
- Tambah Kekuasaan Bukan Memperbaiki Pengawasan, RUU Polri Dinilai Menyimpang
- Sepanjang April 2025, Polresta Bandar Lampung Ringkus 28 Tersangka Narkoba
- Pimpinan Komisi III Minta Polisi Tindak Perusuh Saat May Day di Semarang
- Kasus Pengeroyokan Warga SAD di Jambi, Polisi Tetapkan 2 Tersangka