Calon Kapolri Hanya Dua Nama
Jumat, 03 September 2010 – 21:12 WIB

Calon Kapolri Hanya Dua Nama
JAKARTA- Kapolri Jenderal (pol) Bambang Hendarso Damuri menyebutkan bahwa hanya ada dua nama yang akan diusulkan kepada Presdien untuk menggantikannya sebagai Kapolri. Hal itu ditegaskan Bambang Hendarso Danuri saat ditanya wartawan mengenai nama-nama jenderal yang bakal diusulkan menggantikan dirinya di Korps Bhyangkara itu. Saat ditanya siapa nama-nama yang bakal diajukan itu, Bambang Hendarso Danuri tak merinci. Ia hanya menyebut mereka yang bakal menggantikan harus lebih baik dari dirinya. "Tentu yang lebih baik dari saya yang lebih hebat dari saya," tambahnya.
"Dua saja cukup," kata Bambang Hendarso Danuri kepada wartawan di Mabes Polri, Jumat (3/9).
Dijelaskan nama-nama itu akan segera diserahkan untuk kemudian dipilih siapa yang bakal menggantikan dirinya di kursi Tribrata Satu tersebut.
Baca Juga:
JAKARTA- Kapolri Jenderal (pol) Bambang Hendarso Damuri menyebutkan bahwa hanya ada dua nama yang akan diusulkan kepada Presdien untuk menggantikannya
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Fakta Baru Terungkap, Lokasi Tes PPPK Tahap Dua Langsung Didatangi Pak Ali
- Jumlah Honorer Database BKN Ikut PPPK Tahap 2 Banyak Banget, Ini Datanya
- Masih Banyak Formasi PPPK Tahap 2 untuk Honorer, Jaga Semangat ya
- Pelamar CPNS 2024 Penuhi Passing Grade, tetapi Tidak Lulus, Masih Punya Harapan
- AstraZeneca dan CISC Serukan Pentingnya Skrining Kanker Paru Lebih Awal
- Dompet Dhuafa Ajak Masyarakat Menebar Hewan Kurban Hingga ke Pelosok Negeri