Demokrat Berharap Efek Pakta Integritas
Senin, 18 Februari 2013 – 17:12 WIB

Demokrat Berharap Efek Pakta Integritas
JAKARTA - Sekretaris Majelis Tinggi Partai Demokrat, Jero Wacik menyatakan hasil Rapat Pimpinan Nasional Partai Demokrat merupakan hasil terbaik yang dicapai oleh Demokrat.
"Jadi tidak ada KLB-KLB (Kongres Luar Biasa) dan tidak ada gusur-gusuran. Kita itu saudara, kita perkuat soliditas dan ternyata berhasil," kata Jero di DPR, Jakarta, Senin (18/2).
Menurut Jero, kunci keberhasilan itu karena adanya Pakta Integritas, di mana semua kader Demokrat harus solid melaksanakan Pakta Integritas tersebut.
"Jadi tidak boleh pemimpin di daerah seperti Ketua DPC, Sekretaris DPC atau DPD ada diskriminasi terkait pemilihan ketua di daerahnya, asalkan tidak korupsi dan menjalani Pakta Integritas," ujar Jero.
JAKARTA - Sekretaris Majelis Tinggi Partai Demokrat, Jero Wacik menyatakan hasil Rapat Pimpinan Nasional Partai Demokrat merupakan hasil terbaik
BERITA TERKAIT
- Dasco Dinilai Tunjukan Gaya Kepemimpinan DPR yang Aspiratif
- Momen Prabowo Singgung Kapolri-Panglima TNI: Wah, Alamat Enggak Diganti Nih!
- Demokrat Laporkan Ketua Pengadilan Tinggi Sulut ke MA dan Kejagung, Ada Apa?
- Semester Pertama Pemerintahan Prabowo: Ini 10 Menteri Paling Berprestasi
- Bersama Koalisi Pemerintah, PKS Makin Kukuh Melayani & Membela Rakyat
- Kunker ke Kepulauan Riau, BAM DPR Berjanji Serap Aspirasi Warga Rempang