Dianggap Ajang Perseteruan Mega vs SBY

Dianggap Ajang Perseteruan Mega vs SBY
Megawati Soekarnoputri dan Jokowi. Foto: dok.JPNN

“Bukankah kepolisian merupakan institusi yang seharusnya mengayomi dan melindungi masyarakat. Tetapi ketika akan ada pergantian pucuk pimpinannya, para jenderal Polri memperlihatkan persaingan tak sehat,” tegasnya.

Dia katakan, Megawati bersemangat mendorong BG guna menggusur Sutarman yang diposisikan sebagai orang SBY.

"Ini fakta, persaingan politik Mega dan SBY masih akan berlanjut, sebab posisi Kapolri sangat strategis bagi elite dan juga parpol. Dalam hubungan ini, posisi Presiden Jokowi malah bertambah sulit dan harus mengambil keputusan yang meminimalkan risiko politik," pungkasnya.(fas/jpnn)

 


JAKARTA - Polemik pencalonan Kapolri Komjen Budi Gunawan (BG) bukan hanya soal rekening gendut yang berujung penetapan tersangka bagi BG oleh KPK.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News