DKI Jakarta Juara Piala Soeratin U-17
Minggu, 04 Februari 2024 – 09:22 WIB

Selebrasi DKI Jakarta setelah keluar sebagai juara Piala Soeratin U-17 di Stadion Gelora 10 November, Surabaya, Sabtu (3/2/2024). (ANTARA/Ho/PSSI)
Sementara itu, sebelum laga final, ada perebutan peringkat ketiga.
Jawa Tengah sukses memenangkan laga dari Kalimantan Timur dengan skor telak 3-0.
Berikut hasil laga final Piala Soeratin U-17:
Juara: DKI Jakarta
Peringkat kedua: Sumatera Barat
Peringkat ketiga: Jawa Tengah
Pemain terbaik: Pasha Rayhan Kusworo (DKI Jakarta)
Pencetak gol terbanyak: M. Mufdi Iskandar (Jawa Tengah) dengan 11 gol. (antara/jpnn)
DKI Jakarta menjadi juara Piala Soeratin U-17 setelah mengalahkan Sumbar lewat adu penalti.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Barong Bola
- Pertandingan Sepakbola Duta Besar dan Jurnalis Perkuat Diplomasi Olahraga
- Sany Memperkenalkan Solusi Pemadam Kebakaran untuk Kota Padat
- Pemprov DKI Jakarta Buka Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU
- Jebolan MilkLife Soccer Challenge Bakal Ikuti Turnamen Usia Muda Terbesar di Asia
- Muhammadiyah Jakarta Minta Izin kepada Pramono Terkait Pembangunan Universitas