DPR Bisa Protes jika Gaji ke-13 dan 14 Diberikan Sebelum Pemilu

DPR Bisa Protes jika Gaji ke-13 dan 14 Diberikan Sebelum Pemilu
PNS segera menikmati kenaikan gaji. Ilustrasi Foto: JPG/dok.JPNN.com

Dalam hal ini menurut Enny, perlu didalami kapan kenaikan gaji PNS akan direalisasikan, termasuk pemberian gaji ke-13 dan gaji ke-14 atau THR.

BACA JUGA: Gaji PNS Naik Bervariasi dari Rp 81.500 hingga Rp 300.900

"Seingat kami dalam historisnya, gaji ke-13 belum pernah diberikan sebelum semester pertama, kecuali kondisi darurat. Artinya, kalau tiba-tiba pemerintah ingin memberikan gaji ke-13 atau 14, itu dalam time frame sebelum April misalnya, DPR bisa mempersoalkan itu," pungkas Enny.(gir/jpnn)

 


Menurut Enny, perlu didalami kapan kenaikan gaji PNS akan direalisasikan, termasuk pemberian gaji ke-13 dan gaji ke-14 atau THR.


Redaktur & Reporter : Ken Girsang

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News