DPR: Pansel KPI Jangan Sampai Disusupi
Sabtu, 11 Juni 2016 – 07:10 WIB

anggota Komisi I DPR RI, Rachel Maryam. FOTO: DOK.JPNN.com
Dia berharap agar Pansel yang sebagian besar diisi oleh nama-nama besar yang punya kredibilitas tinggi itu jangan sampai disusupi oleh oknum-oknum tertentu yang bisa merusak nama baik mereka yang luar biasa.
Ia menyatakan siap menolak hasil Pansel ini jika tetap dipaksakan oleh Menkominfo tanpa ada perbaikan sama sekali. "Demi bangsa ini kedepan, demi revolusi mental, perlu rasanya presiden mengingatkan kepada Menteri Kominfo agar mempertimbangkan hal-hal tersebut di atas," ujarnya.(fri/jpnn)
JAKARTA - Revolusi mental yang digaungkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) berkaitan erat dengan pembangunan karakter bangsa menuju manusia Indonesia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BSMI Peringatkan Dunia Internasional, Jalur Gaza Masih Belum Aman
- Kemenag Dorong Transformasi Ekonomi Pesantren Melalui Inkubasi Wakaf Produktif
- Adinkes Dorong Pemanfaatan Dana Desa untuk Penuntasan Stunting
- Biaya Haji Indonesia Lebih Mahal dari Malaysia
- Ingin Kunjungi Arab Saudi, Prabowo Berencana Bangun Perkampungan Haji Indonesia
- Wamen LH Puji Aksi Nyata Agung Sedayu & WBI Lestarikan Lingkungan Pesisir