Dunia Hari Ini: Puluhan Tewas Setelah Kereta di Pakistan Dibajak
ICC mengonfirmasi tuduhan tersebut tak lama setelah kedatangannya di Belanda pada hari Rabu.
Kedatangannya tertunda setelah ia singgah lama di Dubai untuk cek kesehatan.
Ia diperkirakan akan dipindahkan ke pusat penahanan di Belanda, sebelum menghadap sidang pengadilan awal beberapa hari mendatang.
Duterte terus membantah tuduhan terhadapnya.
Ilmuwan NASA dipecat
NASA mengumumkan pemecatan kepala ilmuwannya dalam rangkaian perombakan pertama yang diperintahkan oleh Presiden Donald Trump.
Pemecatan tersebut dialami 23 orang, termasuk Kantor Kepala Ilmuwan yang dipimpin oleh Katherine Calvin, ahli iklim terkenal yang berkontribusi pada laporan iklim utama PBB.
Kepala Teknologi AC Charania juga telah dipecat.
Dalam email yang dilihat Reuters, pejabat administrator NASA Janet Petro memberi tahu karyawan Kantor Kepala Ilmuwan, Kantor Sains, Kebijakan, dan Strategi, dan cabang keberagaman, kesetaraan, dan inklusi dalam Kantor Keberagaman dan Kesempatan yang Sama akan ditutup.
Serangan yang dilakukan militan bersenjata di kereta api di Pakistan telah berakhir
- Dunia Hari Ini: Israel Berlakukan Keadaan Darurat Akibat Kebakaran Hutan
- Dunia Hari Ini: Amerika Serikat Sepakat untuk Membangun Kembali Ukraina
- Dunia Hari Ini: Pakistan Tuding India Rencanakan Serangan Militer ke Negaranya
- Dunia Hari Ini: PM Terpilih Kanada Minta Waspadai Ancaman AS
- Dunia Hari Ini: Sebuah Mobil Tabrak Festival di Kanada, 11 Orang Tewas
- Konflik Kashmir: Ketika Air Jadi Senjata Geopolitik